TERIMAKASIH SUDAH BERKUNJUNG KE BLOG SAYA

Wednesday, March 9, 2011

Mengenang Satu Tahun Meninggalnya, Pingping Manusia Terpendek Di Dunia

. Wednesday, March 9, 2011

Sultan Kösen, lahir pada tanggal 10 Desember 1982 di Mardin, Turkey, dengan tinggi 247 cm dicatat oleh Guiness Word Record pada tanggal 17 September 2009 sebagai manusia tertinggi di dunia, mengalahkan Bao Xishun, dalam catatan Guiness Word Record pada tanggal 25 Agustus 2009. lahir pada tahun 1951 dia tidak tahu kapan tanggal pasti ulang tahunnya, dengan tinggi 246 cm berasal dari Mongolia, China.  Siltan Kohen, selain tercatat sebagai manusia tertinggi didunia, dia juga tercatat sebagai manusia dengan telapak tangan dan kaki terbesar di dunia.

Uniknya dari dataran China dimana pernah tercatat seorang rekor manusia tertinggi di dunia, tercatat juga seorang manusia terpendek di dunia.  Dia adalah seorang bernama Pingping, lahir pada tanggal 13 Juli 1988.  Guiness Word Record pada September 2009 mencatat Pingping adalah pemegang rekor manusia terpendek di dunia dengan tinggi hanya 74 cm. Bao Xishun pernah bertemu Pingping di Baotou, China 17 July 2007.

Untuk mengenang satu tahun meninggalnya manusia terpendek di dunia, dimana Pingping meninggal 13 Maret 2010, tidak ada salahnya kita, melihat hal apa sajakah yang pernah dilakukan atau didapatkan semasa hidupnya yang cukup singkat, hanya 22 tahun.


Pingping manusia terpendek di dunia bertemu 
Sultan Kösen, manusia tertinggi di dunia.



Bertemu dengan Wanita dengan Kaki Terpanjang Di Dunia



0 comments:

Erna Website

 

Kamus Bahasa Indonesia

Subscribe Now: iheart

I heart FeedBurner

Powered By Blogger
Erna Website is proudly powered by Blogger.com | Template by Agus Ramadhani | o-om.com